Anak perempuan identik dengan nama yang cantik karena para orang tua berharap mereka bisa tumbuh besar seperti arti nama yang diberikan. Tidak heran bila kita menemukan nama anak perempuan modern yang unik dan bermakna.
Meski begitu, menggunakan nama asli Indonesia juga tidak mengurangi estetika, lho. Soalnya, ada banyak nama Indonesia yang mengandung makna indah.
Selain itu, sulitnya pengucapan nama dari bahasa asing, juga bisa menjadi salah satu alasan untuk menggunakan nama dari Indonesia.
Apa Saja Nama Bayi Perempuan Indonesia Cantik dan Aesthetic?
Sebenarnya, ada banyak nama bayi perempuan yang cantik dan aestetic. amun, kamu tidak perlu bingung karena kami sudah menyiapkan rekomendasi nama bayi perempuan lengkap dari a sampai z, beserta artinya, yang dapat kamu pertimbangkan. Cek, yuk.
1. Adinda: Anak perempuan kesayangan.
2. Amelia: Rajin dan penuh semangat.
3. Belinda: Baik hati dan rupawan.
4. Betharia: Pemimpin yang bebas dan pekerja keras.
5. Cindy: Secantik rembulan.
6. Cantika: Gadis yang cantik.
7. Dita: Pemberian yang berharga.
8. Devina: Dewi yang terkasih.
9. Erika: Lembut dan kreatif.
10. Elsa: Orang yang terpandang.
11. Findy: Cermat dan setia.
12. Felita: Kebahagiaan kecil.
13. Ghania: Gadis yang makmur dan mandiri.
14. Gita: Anak cerdas dan penuh keberuntungan.
15. Hanna: Kebaikan dan rahmat.
16. Helena: Bersinar terang.
17. Intan: Permata yang berkilauan.
18. Ivani: Pemimpin dan pekerja keras.
19. Jennie: Tuhan maha pengasih.
20. Jessica: Hadiah dari Tuhan.
21. Karina: Suci dan murni.
22. Kamila: Sempurna tanpa kekurangan.
23. Lisa: Berbakti pada Tuhan.
24. Leony: Berani dan kreatif.
25. Maya: Hasil yang sempurna.
26. Miselia: Berani, cerdas, dan pekerja keras.
27. Naomi: Putri berwajah cantik.
28. Nindya: Perempuan yang penuh kelebihan.
29. Ola: Bernilai dan berharga.
30. Ornella: Pohon yang berbunga.
31. Padma: Bunga lotus.
32. Pamela: Optimis dalam iman.
33. Qilla: Perempuan yang pandai dan berakal.
34. Rania: Kemenangan dan kesuksesan.
35. Rinjani: Hasrat yang menyala.
36. Santia: Seorang yang penuh pesona dan karisma.
37. Shanika: Anak perempuan yang penuh dengan kebaikan.
38. Tanisa: Penuh sukacita.
39. Talita: Gadis kecil yang cantik, baik hati, dan bijaksana.
40. Uria: Kreatif dan penuh inspirasi.
41. Ulfa: Persahabatan, cinta, dan harmoni.
42. Viona: Wanita sehat dengan kepribadian baik dan menyenangkan.
43. Vania: Anugerah penuh sukacita.
44. Wendy: Sang pengembara.
45. Widya: Berilmu pengetahuan tinggi.
46. Xaviera: Cerdik dan responsif.
47. Yusra: Makmur dan kaya.
48. Yuna: Pemimpin yang tangguh.
49. Zera: Waktu fajar.
50. Zenia: Berparas elok layaknya bunga.
Itu dia rekomendasi nama bayi perempuan yang dapat kamu pilih. Kamu juga bisa menggabungkan beberapa nama di atas menjadi rangkaian nama bayi perempuan yang cantik dan penuh makna.
Nah, dalam menyabut kelahiran sang buah hati, tentunya kamu perlu mempersiapkan berbagai hal, seperti perlengkapan bayi dan mainan bayi. Tenang, semua ini dapat kamu dapatkan dengan mudah hanya melalui Toys Kingdom dari ruparupa.com.
Situs belanja online ini juga menyediakan berbagai perlengkapan rumah tangga dari merek ternama milik Kawan Lama Group, seperti Informa, ACE, Selma, dan masih banyak lagi.
Yuk, segera kunjungi dan dapatkan perlengkapan bayi terbaik, seperti berikut ini.