5 Model Kursi Bar Estetik Untuk Rumah Minimalis

0
3463
Kursi bar estetik

Kursi bar adalah jenis tempat duduk dengan model tinggi yang dilengkapi pijakan untuk menopang kaki. Biasanya, jenis bangku ini sering digunakan sebagai tempat duduk meja mini bar.

Tidak heran bila ada banyak model kursi bar yang  punya model, material, dan ukuran berbeda-beda. Umumnya, ukuran tinggi kursi bar standar berkisar sekitar 100-110 cm. Namun, kita harus memilih kursi bar yang sesuai dengan tinggi meja.

Ruparupa Banner

Pastikan ukuran jarak permukaan atas meja dan kursi berkisar sekitar 25 cm. Jadinya, kamu bisa lebih nyaman saat duduk.

model kursi bar kayu

Lantas, Apa Saja Model Kursi Bar yang Menarik?

Agar suasana ruang makan dan dapur di rumah terlihat estetik, kamu bisa memilih model kursi bar yang sesuai dengan tema. Nah, kali ini, kami punya beberapa rekomendasi kursi bar yang bisa kamu pilih sesuai kebutuhan.

1. Kursi Bar Kayu

Jenis kursi bar kayu cocok untuk membuat mini bar bergaya scandinavian. Soalnya, kayu bisa memberikan tampilan yang elegan di dalam ruangan. Tidak hanya itu, kursi bar kayu juga dikenal kokoh dan awet.

Nah, berikut rekomendasi kursi bar kayu yang bisa jadi pilhan buat kamu.

Model kursi bar kayu yang minimalis
Fellow Kursi Bar – Cokelat

Beli di sini

2. Kursi Bar Lapisan Krom Dengan Tuas

Bangku bar yang satu ini memiliki tuas di bagian bawahnya yang berfungsi untuk mengatur tingkat ketinggian dari kursi tersebut.

Jadi, kamu bisa duduk lebih nyaman. Nah, biasanya, kursi bar ini terbuat dari lapisan krom dan memiliki desain yang elegan, seperti pilihan di bawah ini.

kursi bar hitam
Dan Bangku Bar – Hitam

Beli di sini

Bangku bar berwarna hitam dengan tuas
Waterford Kursi Bar – Hitam

Beli di sini

3. Kursi Bar Industrial

Menurut The Spruce, desain industrial adalah gaya bangunan dengan kombinasi fungsionalitas, seperti langit-langit tinggi dan penggunaan batu bata sebagai bahan bangunan.

Untuk melengkapi interior bergaya industrial, kamu bisa memilih kursi bar industrial dengan finishing powder coating atau teknik pengeringan furniture manggunakan bubuk cat. Berikut rekomendasi kursi bar yang bisa kamu gunakan.

Bentuk bangku bar dengan model industrial
Langfang Kursi Bar – Cokelat

Beli di sini

Bangku gaya industrial dengan bahan besi
Spader Kursi Bar – Hitam

Beli di sini

4. Kursi Dengan Sandaran

Ingin bersantai di bangku bar dalam jangka waktu yang lama? Kalau begitu, jenis model kursi bar dengan sandaran  cocok  buat kamu. Kursi ini dilengkapi dengan sandaran yang cukup tinggi dan bantalan yang empuk.

Berikut ini beberapa rekomendasi kursi bar dengan sandaran empuk yang bisa kamu pilih.

model kursi bar kayu
Informa Sawara Kursi Bar Natural – Abu-abu

Beli di sini

model kursi bar
Larnaca Kursi Bar – Cokelat

Beli di sini

5. Kursi Bar Dengan Dasar Melingkar

Model kursi bar dengan dasar melingkar mampu menahan beban yang cukup berat saat diduduki karena terbuat dari besi yang kokoh.. Dengan begitu, kamu tidak akan mudah jatuh ketika menggunakannya.

Ini dia beberapa rekomendasi bangku bar dengan bagian dasar yang melingkar.

model kursi bar
Marvel Bangku Bar – Hitam

Beli di sini

model kursi bar
Kentucky Bangku Bar – Hitam

Beli di sini

Itu dia beberapa model kursi bar serta rekomendasinya yang bisa kamu letakkan di rumah. Kamu bisa mendapatkan semuanya melalui situs ruparupa.com.

temukan perabot mini bar kekinian hemat hingga 50% klik di sini

Situs online ini juga menyediakan berbagai perlengkapan rumah tangga dan pilihan alat elektronik dari berbagai merk ternama milik Kawan Lama Group, seperti  Selma, Informa, dan masih banyak lagi.

Bersantai ala kafe bisa #BerawalDariRumah.