60 Nama Bayi Perempuan Modern dan Artinya

0
11618
nama bayi perempuan modern
Sumber: Pexels

Memilih nama bayi perempuan dengan arti yang bagus pasti dilakukan oleh banyak orang tua. Tentunya, nama tersebut merupakan doa dan harapan orang tua agar anaknya tumbuh dewasa menjadi seorang yang memiliki kepribadian baik.

Tidak heran bila pilihan nama bayi cukup banyak, mulai dari nama bayi perempuan Korea yang terinspirasi dari drama Korea, nama bayi Indonesia, hingga nama bayi modern.

Ruparupa Banner

Nah, sambil menunggu kelahiran si buah hati, kamu bisa mulai memilih-milih nama yang tepat. Kali ini, kami punya daftar nama bayi perempuan modern.

Daftar Nama Bayi Perempuan Modern

Lalu, kira-kira apa saja inspirasi nama bayi perempuan modern dan artinya? Kamu bisa menemukan jawabannya hanya di bawah ini.

Bayi Perempuan Modern Abjad A-E

1. Arabelle: Cantik

2. Aileen: Cahaya

3. Aruna: Fajar

4. Bora: Salju, kecerdasan dan kepintaran

5. Bellona: Dewi perang

6. Charity: Kebaikan dan cinta

7. Caitlyn: Cantik alami

8. Cleo: Kemenangan

9. Dhara: Bumi, mengalir

10. Divya: Kekuatan Tuhan

11. Emily: Rajin dan bekerja keras

12. Eleanor: Kemegahan

13. Eveline: Manusia pertama

nama bayi perempuan
Sumber: Pixabay

Bayi Perempuan Modern Abjad F-K

14. Friska: Penuh energi

15. Fidelya: Bisa dipercaya

16. Grizella: Wanita pejuang yang cerdas

17. Gavesha: Sang pencari

18. Geya: Irama

19. Hasya: Keceriaan

20. Heera: Berlian yang berharga

21. Hyuna: Elegan, anggun, murni

22. Ilona: Selalu diberkati

23. Ivanka: Tuhan selalu baik

24. Jacqueline: Yang dilindungi Tuhan

25. Jennifer: Gelombang putih

26. Jennie: Bijaksana dan lembut

27. Kiyoko: Bersih

28. Kyra: Wanita terhormat

29. Kailee: Orang suci

nama bayi perempuan
Sumber: Pixabay

Bayi Perempuan Modern Abjad L-Q

30. Lanita: Mengabdikan cinta

31. Levronka: Menuh energi

32. Lyra: Harpa

33. Myesha: Karunia kehidupan

34. Mikha: Kecantikan yang terus meningkat

35. Malya: Rangkaian bunga

36. Nadine: Kemenangan yang sempurna

37. Nata: Pelindung

38. Nastusha: Kebangkitan

39. Opalina: Perhiasan

40. Ofelia: Penolong, kebijaksanaan

41. Pandhita: Bisa beribadah dengan baik

42. Pamela: Madu termanis

43. Qara: Berawan

44. Quenby: Ratu

Bayi Perempuan Modern Abjad R-Z

45. Rosalinda: Mawar yang cantik

46. Renata: Dilahirkan dengan kesucian

47. Savita: Matahari

48. Shenna: Penuh rahmat

49. Trisha: Harapan, keinginan

50. Thandie: Yang terkasih

51. Ursula: Beruang kecil

52. Ushi: Yang terpercaya

53. Veena: Alat musik yang berdawai

54. Varsha: Hujan

55. Widia: Ilmu pengetahuan

56. Xena: Ramah dan hangat

57. Yuki: Keberuntungan

58. Yedda: Wanita dengan suara indah

59. Zemira: Melodi yang indah

60. Zoe: Hidup

nama bayi perempuan modern
Sumber: Pixabay

Itu dia beberapa inspirasi nama bayi perempuan modern bagi si kecil. Jadi, kamu sudah menentukan mana inspirasi nama yang mau kamu berikan? Pastinya, anak kamu akan tumbuh menjadi gadis dewasa secantik arti namanya.

Bagi kamu yang sedang mencari rekomendasi nama bayi laki-laki beserta artinya, kamu juga bisa temukan lewat artikel ini.

Nah, kalau kamung sedang menunggu kedatangan si kecil ke dunia, kami juga punya  beberapa rekomendasi perlengkapan bayi untuk merawat si kecil, seperti berikut ini.

Ataru 40×50 Cm Selimut Bayi Shark – Abu-abu
Selimut ini mampu menghangatkan si kecil di sore hari

Beli di sini

Babyloo Bak Mandi Bayi Dengan Indikator Suhu – Pink
Bak mandi ini mampu menentukan suhu air yang tepat

Beli di sini

Ailebebe Kurutto Baby Car Seat – Cokelat
Memudahkan para orang tua membawa anak bepergian

Beli di sini

stoller
Little Giggles Stroller Octo Pram – Abu-abu
Ajak anak jalan-jalan dengan stoller ini

Beli di sini

Kamu bisa mendapatkan produk perlengkapan bayi tersebut hanya di Ruparupa.com.

Situs belanja online ini menyediakan berbagai kebutuhan rumah tangga, seperti aneka furnitur dari brand ternama milik Kawan Lama Group, seperti Informa, Selma, Toys Kingdom, dan masih banyak lagi.